-
Home
»
-
Super Skor
»
-
Indonesia
Piala Indonesia
Persiwa Wamena Sudah Bekerja Keras tapi Tetap Kalah
Pelatih Persib Bandung Miljan Radovic cukup puas dengan kemenangan 7-0 timnya atas Persiwa Wamena pada pertandingan yang digelar di Stadion Si Jalak H

TRIBUNNEWS.COM, BANDUNG - Pelatih Persib Bandung, Miljan Radovic cukup puas dengan kemenangan 7-0 timnya atas Persiwa Wamena pada pertandingan yang digelar di Stadion Si Jalak Harupat, Senin (11/2/2019).
Diakui pelatih asal Montenegro ini, Febri Hariyadi dkk sempat gugup diawal-awal pertandingan.
Persiwa Wamena harus mengakui keunggulan Persib Bandung dengan skor yang sangat mencolok.
Pelatih Persiwa Wamena, Winaryo mengatakan timnya sudah bekerja sangat keras.
Menurutnya, bobotoh memiliki faktor yang sangat besar dalam kemenangan Pangeran Biru.
Berita Terkait :#Piala Indonesia
-
Jadwal Lengkap Babak 16 Besar Piala Indonesia, Persib Jumpa Arema, Persebaya Ditunggu Persidago
Jadwal lengkap leg pertama dan leg kedua Babak 16 Besar Piala Indonesia, Persib jumpa Arema, Persebaya ditunggu Persidago
-
Persinga Ngawi vs Persebaya Surabaya: Persinga Ngawi yang Ajukan Satu Leg saja
Sudah empat kali laga Persinga Ngawi vs Persebaya Surabaya dalam babak 32 besar Piala Indonesia mengalami penundaan.
-
Persinga Ngawi vs Persebaya Surabaya: Pemenang Langsung Lawan Persidago Gorontalo di Babak 16 Besar
Saran dari Persinga Ngawi untuk menjadikan laga melawan Persebaya Surabaya pada babak 32 besar Piala Indonesia menjadi 'single match' akhirnya menemui