News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Pengusaha Hotel di Surabaya Gerah Banyak Usaha Indekos Tak Berizin

Editor: Hendra Gunawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Nancy Mayasari, pemilik indekos eksklusif di kawasan Sidosermo Indah di salah satu ruangan kamar, Selasa (11/6/2013).

TRIBUNNEWS.COM, SURABAYA - Kalangan pengelola hotel sendiri semakin meradang dengan indikasi maraknya rumah indekos eksklusif yang tidak berizin.

Ini membuat mereka semakin sulit mengejar disparitas harga. Wakil Ketua Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Muhammad Sholeh menengarai, masih banyak indekos mewah yang tidak berizin.

Izin Mendirikan Bangunan (IMB) mereka tidak terdaftar untuk penginapan komersial. Dengan IMB dan izin sebagai tempat tinggal pribadi, pemilik rumah kos bisa menekan harga sewa untuk menarik pelanggan.

“Bisnis indekos memang jadi peluang bagus. Mereka tidak perlu bayar pajak, tapi bisa menyediakan penginapan sekelas hotel. Tapi imbasnya, kami yang legal ini, jelas kalah bersaing. Jelas, kami terus mendesak pemerintah kota untuk menertibkan mereka,” keluh Sholeh. (ab/idl)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini