News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Tanpa Disadari, 5 Benda Elektronik Rumah Ini Membuat Tagihan Listrik Rumah Melonjak Tinggi

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Petugas PLN melakukan pencatatan meter di rumah pelanggan di Cipulir, Jakarta, Selasa (30/6/2020). PLN memastikan seluruh petugas pencatat meter akan melakukan pencatatan meter secara langsung ke rumah pelanggan pascabayar. Pencatatan ini akan digunakan sebagai dasar perhitungan tagihan listrik di rekening bulan Juli nanti. TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN

TRIBUNNEWS.COM - Saat pandemi covid-19 banyak masyarakat Indonesia mengeluhkan tingginya tagihan listrik.

Bahkan, Ombudsman Republik Indonesia menyatakan ada banyak laporan dan keluhan masyarakat soal lonjakan tagihan listrik.

Bahkan lonjakan yang terjadi ada yang hingga ribuan persen.

Kenaikan tagihan listrik ini sebenarnya diakibatkan juga oleh beberapa kebiasaan sepele pemilik rumah saat memakai barang elektronik miliknya.

Kebiasaan inilah yang mempengaruhi tagihan listrik tiba tiba melonjak tinggi.

Dirangkum dari laman perencanaan keungan, berikut beberapa barang elektronik yang berpengaruh besar pada tagihan listrik:

1. Tak menggunakan lampu hemat listrik

Lampu menjadi salah satu item yang bernilai besar pada tagihan listrik.

Banyak orang tak menyadari jika memakai lampu hemat listrik maka akan berpengaruh pada tagihan yang harus dibayar.

Tak ada salahnya untuk mulai cerdas memilih lampu hemat listrik.

Ke Halaman 2 ==>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini