News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

eSports

Piala Presiden Esports 2022 Gelar Babak Closed Qualifier, Ini 6 Tim Mobile Legends dan Pemainnya

Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Dwi Setiawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Piala Presiden Esports 2022 Gelar Babak Closed Qualifier cabang Mobile Legends. Pada babak Closed Qualifier Mobile Legends akan menyertakan 8 tim profesional yang bersaing memperebutkan 6 tiket ke Main Event Piala Presiden Esports 2022.

TRIBUNNEWS.COM - Piala Presiden Esports 2022 bakal menggelar Closed Qualifier untuk cabang Mobile Legends.

Pada babak Closed Qualifier Mobile Legends akan menyertakan 8 tim profesional yang bersaing memperebutkan 6 tiket ke Main Event Piala Presiden Esports 2022.

Nantinya persaingan Closed Qualifier Mobile Legends dijadwalkan selama 4 hari, mulai Kamis (13/10/2022) hingga Minggu (16/10/2022).

Baca juga: Liga Esport Mobile Legends Gelaran MPL Indonesia Dapat Partner Dan Siap Digelar

Dalam empat hari tersebut, 8 tim profesional Mobile Legends bakal berjuang semaksimal mungkin untuk bertahan sehingga dapat melaju ke babak selanjutnya.

Apalagi 8 tim profesional ini telah banyak dikenal oleh pecinta game Mobile Legends di tanah air.

Berikut Daftar 8 Tim Mobile Legends di Closed Qualifier Piala Presiden Esports 2022

1. Alter ego

Chester
Jhehehe
Rasy
Raizel
Amyy
Munsters

2. Aura Fire

Facehugger
Druuu
Fluffy
High
God1va
Kabuki

3. Bigetron Alpha

Falah
Kyyy
Moreno
Saken
Xorizo
Maxxx

4. EVOS Legends

Ferxiic
Dreams
Saykots
Branz
Hijumee
Vaanstrong

5. GEEK FAM

Rupture
Luke
Caderaa
Aboyy
Exort
Fyan

6. Onic Prodigy

VI.Mornov
Yuraa
Fenryr
Dee Satoru
M O O N
Risk

7. Rebellion Zion

Dyrennn
Vall
Fearless
Widjanarko
Haizz
Swaylow

8. RRQ Hoshi

R7
Vyn
Lemon
Alberttt
Clayyy
Skylar

(Tribunnews.com/Ipunk)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini