Bagi korban yang telah berhasil diselamatkan, WFP mengatakn pihaknya mendistribusikan banyak biskuit.
Selain Baghlan, provinsi Badakhshan di timur laut, Ghor tengah, dan Herat barat juga terkena dampak parah.
Sejak pertengahan April, Afghanistan sering dilanda banjir bandang.
Pihak berwenang mengatakan banjir bandang saat bulan April telah menyebabkan sekitar 100 orang tewas di 10 provinsi Afghanistan.
Banjir juga telah merendam lahan pertanian di berbagai provinsi.
(Tribunnews.com/Farrah Putri)
Artikel Lain Terkait Afghanistan