News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Tunggu 1 Menit, Ternyata Ini Manfaat Menunda Pemotongan Tali Pusar Bayi

Editor: Tinwarotul Fatonah
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi

Ini berarti bayi kehilangan sekitar 80-100 mililiter darah.

Jika bayi ditahan di bawah pusar selama dua sampai tiga menit pertama tanpa tali pusat dipotong, mereka dapat menerima peningkatan rata-rata 32% lebih banyak darah serta sel induk dan sel kekebalan tubuh.

Studi telah menunjukkan penundaan penjepitan talipusar yang tertunda menyebabkan berkurangnya anemia, perdarahan pada otak bayi dan infeksi berat.

Atiqah Hasiholan Melahirkan, Tali Pusat Bayi Masih Menempel, Pakai Lotus Birth?

Profesor Kebidanan Hannah Dahlen mengatakan pemotongan tali pusar langsung mengurangi darah bayi hingga sepertiga.

Sedangkan bayi yang dtiunda pemotongannya memiliki kadar zat besi yang lebih tinggi pada usia empat bulan, yang sangat penting untuk membuat jalur saraf bekerja.

Dia mengatakan bahwa penelitian yang diikuti anak-anak sampai usia empat tahun menemukan mereka yang telah menunda penjepitan saluran menunjukkan peningkatan kemampuan motorik halus dan kemampuan sosial - terutama pada anak laki-laki.

Well, ternyata banyak juga ya manfaat menunda memotong tali pusar pasca melahirkan bayi.

(TribunStyle.com/Triroessita Intan Pertiwi)

Bayi Baru Lahir Berjalan, Tali Pusar Aja Belum Putus

Melihat perkembangan seorang bayi menjadi hal yang menyenangkan bagi setiap orangtua.

Melihat mereka berkembang dari hanya tidur hingga bisa berjalan dengan kaki mereka sendiri.

Biasanya butuh beberapa bulan hingga seorang bayi bisa berjalan.

Hal ini nggak berlaku untuk bayi yang satu ini.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini