TRIBUNNEWS.COM - Sudah tahu mengenai PCOS?
Ini adalah kepanjangan dari polycystic ovarian syndrome, di mana kondisi ini akan pengaruhi kesuburan wanita.
PCOS memengaruhi 8-10 persen wanita di usia reproduksi.
Penderitanya pun berasala dari kelompok umur yang beragam, yaitu sejak masa pubertas hingga menopause.
Ada beberapa tanda yang harus kamu ketahui tentang PCOS.
Biasanya, tanda-tanda ini sangat jarang disadari oleh para wanita.
BERITA REKOMENDASI