News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Selain Mirror Syndrome yang Dialami Irish Bella, Ini 5 Sindrom Lain yang Bisa Dialami Ibu Hamil

Editor: Triroessita Intan Pertiwi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Selain Mirror Syndrome yang Dialami Irish Bella, Ini 5 Sindrom Lain yang Bisa Dialami Ibu Hamil

Baru-baru ini Mirror Syndrome tak asing terdengar di telinga.

Ya, pasangan artis Irish Bella dan Ammar Zoni kehilangan bayi kembarnya karena Mirror Syndrome.

Apa saja sindrom selain Mirror Syndrome yang bisa tejadi pada ibu hamil?

TRIBUNSTYLE.COM - Pasangan selebriti Irish Bella dan Ammar Zoni kehilangan bayi kembarnya karena Mirror Sydrome.

Diketahui janin Irish Bella meninggal sejak di dalam kandungan lantaran istri Ammar Zoni itu mengalami Mirror Syndrome.

Irish Bella kehilangan janin yang dikandungnya pada saat usia kandungannya menginjak 6 bulan.

Menurut dokter, Istri Ammr Zoni itu mengalami Mirror Syndrome yang berawal saat bayi dalam kandungannya mengalami Twin-ti-twin Transfusion Syndrome (TTTS).

Bayi Kembar Meninggal Dunia, Irish Bella Disebut Alami Mirror Syndrome, Simak Penyebab dan Gejalanya. (Instagram @_irishbella_)

Mirror Syndrome merupakan sindrom langka yang terjadi pada ibu hamil.

Kondisi ini membuat pembuluh darah dua janin kembar itu berhubungan, sehingga salah satu janin memberi darah pada janin lainnya.

Selama kehamilan, terkadang terjadi kompilasi atau sindrom langka yang membuat perkembangan janin menjadi tak berkembang secara normal.

• 5 Fakta Bayi Kembar Irish Bellas & Ammar Zoni Meninggal, Bukan Keguguran Hingga Kondisi Pascaoperasi

HALAMAN SELANJUTNYA ==========>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini