TRIBUNNEWS.COM - Saat menyantap ayam goreng tepung, tentu kerenyahannya yang dicari. Namun, kadang cara memasak kita kurang pas sehingga kriuk-kriuknya ayam kurang.
Tahukah anda ternyata mencelupkan ayam ke dalam telur saat memanir ayam ternyata bukan cara yang benar. Karena justru cara itu membuat kerenyahan ayam tidak bertahan lama. Alhasil saat digigit tepungnya melempem.
Cobalah cara berikut agar ayam goreng Anda bisa lebih renyah.
Celupkan ayam ke dalam larutan tepung encer atau air es kemudian gulingkan di atas campuran tepung terigu, garam, dan baking powder. Kalau ingin teksturnya keriting, cubit-cubitĀ sambil digulingkan