News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Ayah, Bunda Waspada! Ini Fakta Lengkap Soal Istilah 'Loli' dan Ciri-ciri Pedofilia

Editor: Anita K Wardhani
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi pedofilia

Kemudian, seseorang bisa dikatakan sebagai pedofil jika ia berusia minimal 16 tahun dan setidaknya lima tahun lebih tua dibandingkan anak di bawah umur yang menjadi korban.

Bagi pedofilia, mereka juga memiliki kecenderungan kompulsif untuk menyiksa anak-anak, suka mengasingkan diri namun agresif.

Pedofilia juga sebenarnya juga bisa tampil seperti masyarakat pada umumnya.

Namun, mereka juga kerap merasa rendah diri, terisolasi, mengalami disforia internal, dan juga ketidakmatangan emosi.

Pedofilia juga sering mengalami kesulitan berinteraksi dengan orang dewasa lainnya dan juga punya kecenderungan punya gangguang kerpibadian seperti antisosial, borderline, narsistik, dan juga ketergantungan.

Tak hanya itu, bebera penelitian tentang pedofilia sebelumnya menemukan, penderita pedofilia cenderung memiliki IQ 10-15 poin lebih rendah dibanding rata-rata.(TribunWow.com/Natalia Bulan Retno Palupi)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini