News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Cara Carissa Putri Agar Bisa 'Nyambung' Dengan Sang Anak

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Brand ambassador Lotte Choco Pie, Carissa Putri.

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Dalam acara bertajuk 'Mother's Day Together', Lotte Choco Pie mengajarkan para ibu agar bisa memahami cara pandang dan pola pikir anak.

Vera Itabiliana Hadiwidjojo, psikolog anak dan remaja yang berbicara dalam acara tersebut, menuturkan, sang ibu harus memiliki 'frekuensi' yang sama dengan anaknya.

"Tune into the same frequency itu seorang ibu harus tau apa yang lagi tren di dunia anaknya, film apa yang dia suka, kartun apa yang dia suka, lagu apa yang anak suka", jelas Vera Itabiliana, Kamis (14/12/2017)

Soal itu, brand ambassador Lotte Choco Pie, Carissa Putri  mengaku sudah sejak lama membangun kedekatan sang anak dengan memahami dunianya.

"Kalo aku, emang udah sering, aku tau anak aku Quenzi suka banget sama 'cars'. Aku hafalin tuh semua karakternya supaya aku bisa nyambung ngobrol sama Quenzi," jelas Carissa Putri

Carissa mengaku sempat kesulitan untuk mengikuti apa yang disukai anaknya karena harus menghafal karakter kartun kesukaan sang anak.

"Aku sempet susah hafalin karakter cars, itu kan beda warna sama nomer aja kan beda nama, dan Quenzi hafal semua, tapi akhirnya aku bisa hafal juga kok",  kata Carissa.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini