News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Khasiat Garam Bagi Kesehatan Bisa Atasi Jerawat Sampai Hilangkan Bakteri Mulut

Penulis: Sinatrya Tyas Puspita
Editor: Imam Saputro
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Khasiat Larutan Air Garam

TRIBUNNEWS.COM -  Garam merupakan bumbu dapur yang berguna sebagai pemberi rasa sehingga masakan tidak hambar.

Dikutip laman Boldsky pada Rabu (13/3/2019), garam memiliki segudang khasiat satu di antaranya dalam bentuk larutan.

Air garam diketahui bisa memberikan berbagai macam manfaat dari kesehatan kulit sampai mulut.

1. Mengobati jerawat

Jika Anda takut efek samping perawatan klinik kecantikan, air garam bisa jadi solusi.

Selain alami, air garam memiliki sifat penyembuhan karena mengandung mineral, kalsium, kalium, natrium, silikon, dll.

Caranya, campur 1 cangkir air dengan 1 sendok makan garam laut.

Lalu aplikasikan larutan dengan kapas ke wajah kita yang sedang berjerawat.

Halaman selanjutnya

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini