News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Zodiak

3 Zodiak Harus Berjuang Keras di Bulan Mei 2020, Pisces Ada Masalah Keluarga

Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Ayu Miftakhul Husna
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Simak berikut tiga zodiak yang alami hal tak beruntung dan harus berjuang keras bulan Mei 2020 ini. Siapa saja mereka?

TRIBUNNEWS.COM - Simak berikut tiga zodiak yang alami hal tak beruntung dan harus berjuang keras bulan Mei 2020 ini. Siapa saja mereka?

Selamat datang bulan Mei 2020 !

Bulan penuh harapan untuk dunia, namun setiap orang akan melalui masalah sendiri-sendiri.

Mereka akan berjuang keras di bulan Mei ini, karena masih menjalani hari yang berat.

Pasalnya, menurut astrologi ada tiga zodiak yang diprediksi alami waktu terburuk di bulan Mei ini.

Mereka akan hadapi beberapa masalah rumit.

Bagi tiga tanda zodiak ini, ini bukanlah kesialan, namun kalian harus lebih berusaha untuk mendapatkan apa yang kamu ingi

Baca: Ramalan Zodiak Jumat 1 Mei 2020: Aries Bekerja Sangat Keras, Scorpio Jangan Emosi

Baca: 3 Zodiak Paling Bahagia Minggu Ini Sampai 2 Mei Nanti, Scorpio PDKT, Pisces Hadapi Momen Besar Nih

Baca: Ramalan Zodiak Cinta, Jumat 1 Mei 2020: Capricorn Harus Jujur, Gemini Miliki Malam Romantis

Lalu siapa saja mereka?

Berikut Tribunnews.com himpun dari Elite Daily tiga zodiak alami hari-hari terburuk bulan Mei 2020 ini :

1. Scorpio

Scorpio (Freepik)

Scorpio bulan Mei ini harus berada dimana dia tak ingin tinggal.

Kondisi yang tak disukai Scorpio datang juga.

Kamu harus sedikit lebih tenang karena kamu tidak sendirian.

Ini waktu yang tepat untuk berkumpul dengan pasanganmu dan keluarga.

Pasanganmu memiliki cara pandang lain tentang kondisi ini.

Pemikiran positif pasanganmu akan membuat kamu lebih tenang.

Meski begitu, rasa gelisah kerap mendatangi Scorpio, kamu ingin kebebasan.

Cobalah untuk berkomunikasi dengan saudaramu di rumah lain atau lingkungan setempat.

Setidaknya jika Scorpio meluapkan apa yang dia rasa, kondisi hatimu akan lebih baik.

2. Sagittarius

Sagittarius (astrologyzone.com)

Sagittarius akan menghadapi hal-hal yang biasanya kamu abaikan.

Kini saatnya kamu bertanggung jawab atas semua tindakanmu.

Ini mungkin terdengar menakutkan.

Karena kamu tak pernah memilih hal yang sulit.

Selama ini Sagittarius hanya memilih berlari dari masalah dan mencari jalan yang tak berisiko.

Tidak saat ini, karena tak ada jalan lain untuk Sagittarius. Mulailah bekerja !

Sementara untuk hubunganmu, Sagittarius masuk di masa keraguan.

Apakah dia membalas perasaanku? selalu menjadi pikiranmu akhir-akhir ini.

Jika dia berubah sedikit saja, pikiran Sagittarius akan sangat terganggu sepanjang hari.

Baca: Zodiak Hari Ini - 6 Zodiak Tak Mudah Lepaskan Segala Hal yang Disayangi

Baca: Zodiak Hari Ini: 6 Zodiak Introvert yang Terbiasa Melakukan Social Distancing, Apakah Kamu Termasuk?

3. Pisces

Zodiak (Grafis/Rahmandito Dwiatno)

Pisces akan hadapi masalah keluarga bulan ini.

Penuh emosi membuat hubungan Pisces dengan keluarga sedikit renggang.

Namun jujurlah pada diri sendiri, bukankah tidak ada rumah yang paling nyaman selain keluarga?

Jika kamu menemukan masalah dengan anggota keluarga, hadapilah.

Jangan takut untuk mengatakan kebenaran atau perasaanmu.

Ini memang sedikit sulit, namun Pisces merasa sangat tertekan.

Mungkin Pisces akan lakukan secara bertahap.

Bulan ini memang bukan hari terbaikmu.

(Tribunnews.com/ Siti Nurjannah Wulandari)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini