News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Tingkatkan Kemampuan Fisik Anak Prasekolah dengan 6 Kegiatan Menyenangkan Ini

Editor: Nakita
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Kegiatan untuk membantu meningkatkan kemampuan fisik anak prasekolah

TRIBUNNEWS.COM - Meningkatkan kemampuan fisik anak prasekolah bisa dilakukan dengan beberapa kegiatan berikut.

Banyak cara yang dapat Anda coba untuk membantu meningkatkan kemampuan fisik anak prasekolah.

Mulai dari jalan-jalan bersama keluarga hingga bermain air di halaman belakang rumah.

Umumnya anak prasekolah sangat aktif dan penuh energi.

Itulah mengapa anak usia 2, 3, dan 4 tahun cenderung lebih sering berlari, melompat, menggapai, dan menggoyangkan daripada duduk diam saat menggunakan otot tangan, misalnya, menggambar atau memanipulasi mainan kecil.

Berikut beberapa kegiatan untuk membantu meningkatkan kemampuan fisik anak prasekolah, dilansir dari Babycenter.

1. Jalan-jalan bersama keluarga

Jalan kaki atau jogging bersama keluarga bisa membantu meningkatkan kemampuan fisik anak.

Anda bisa mengajak anak untuk bermain di taman sembari berjalan-jalan kecil.

2. Bermain pasir

Anda juga bisa mengajak anak bermain pasir, membentuk pasir menjadi istana atau sekadar memasukkannya ke kotak.

Lanjut Ke Halaman Berikutnya

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini