TRIBUNNEWS.COM - Banana cake atau cake pisang bisa jadi solusi kalau kebetulan punya pisang yang sudah terlalu matang, lo.
Soalnya, pisang yang hitam itu justru makin manis dan makin enak kalau dibuat banana cake.
Bikin banana cake juga termasuk mudah dan bahannya sederhana banget.
Bahkan, banana cake juga bisa kita bikin di rice cooker kalau tak punya banyak alat di rumah.
Dijamin, rasanya akan bisa super lembut dan seenak buatan bakery.
Gimana caranya? Simak berikut ini.