News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Tips dan Trik

Tata Cara Berwudhu yang Benar dari Awal hingga Akhir Lengkap dengan Niat Wudhu

Editor: tribunsolo
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Jamaah mengenakan masker seusai berwudhu saat akan salat duhur di Masjid Raya Al Ukhuwwah, Jalan Wastukencana, Kota Bandung, Selasa (2/6/2020). Berikut Tata Cara Berwudhu yang Benar dari Awal hingga Akhir Lengkap dengan Niat Wudhu

2. Membasuh seluruh muka (mulai dari tumbuhnya rambut kepala hingga bawah dagu, dan dari telinga kanan hingga telinga kiri).

3. Membasuh kedua tangan sampai siku-siku.

4. Mengusap sebagian rambut kepala.

5. Membasuh kedua belah kaki sampai mata kaki.

6. Tertib (berturut-turut), artinya mendahulukan mana yang harus dahulu, dan mengakhirkan mana yang harus diakhirkan.

Baca juga: Bacaan Niat dan Doa setelah Sholat Tahajud, Dilengkapi Lafal Zikir dan Keutamaannya yang Luar Biasa

Syarat-syarat Wudhu

1. Islam.

2. Tamyiz, yakni dapat membedakan baik buruknya sesuatu pekerjaan.

3. Tidak berhadas besar.

4. Dengari air suci lagi mensucikan.

5. Tidak ada sesuatu yang menghalangi air sampai ke anggota wudhu', misalnya getah, cat dan sebagainya.

6. Mengetahui mana yang wajib (fardlu) dan mana yang sunat.

Baca juga: Bacaan Niat Puasa Senin Kamis dan Manfaatnya, Lengkap dengan Tulisan Arab, Latin, serta Artinya

Sunat-sunat Wudhu

1. Membaca basmalah (Bismillaahirrahmaanirrahiim) pada permulaan berwudhu'.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini