Gaya ini berpadu sempurna dengan pola desain kurus, lurus, dan super kurus.
Distressed and low rise, straight cut and low rise, danfriend jeans and low rise adalah pilihan yang baik.
Jeans ini cocok untuk wanita bertubuh mungil.
8. Boyfriend Jeans
Orang-orang mulai menyebut celana ini dengan sebutan jeans boyfriend karena terlihat seperti celana laki-laki.
Namun, celana ini banyak digunakan oleh wanita dan menjadi gaya berpakaian yang trendy.
Celana ini cocok digunakan dengan posisi di dekat pinggang dan area pinggul.
Boyfriend jeans akan sedikit melebar saat bergerak.
9. Baggy jeans
Jeans ini akan longgar di sepanjang pinggul dan paha.
Selain itu, baggy jeans memiliki bukaan kaki yang lebar.
Biasanya, baggy jeans digunakan bersama atasan crop atau tidak lebih dari sepinggang.
Baggy jeans cocok digunakan oleh orang bertubuh tinggi atau bertubuh pendek dengan melipat bagian bawah celana.
(Tribunnews.com/Yunita Rahmayanti)
Artikel lain terkait Celana Jeans