News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Dinas Kebersihkan Akan Tambah 132 Truk Pengangkut Sampah

Editor: Hendra Gunawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Petugas Dinas Kebersihan DKI Jakarta berdiri di depan deretan sejumlah truk sampah

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA -- Salah satu kendala dalam permasalahan sampah di Jakarta adalah keterbatasan armada pengangkut sampah, kata Wakil Kepala Dinas Kebersihan Isnawa Adji, Jumat (11/4/2014).

"Saat ini kami punya armada truk sebanya 823  unit. Dari jumlah itu, 506 unit truk sampah sudah tidak layak karena usia truk  di bawah tahun 2002.

"Pengadaan terakhir itu kita lakukan pada 2013 sebanyak 92 unit,” katanya.

Isnawa melanjutkan, dari jumlah tersebut nantinya akan ada penambahan sebanyak 4 unit truk dari Taipei Economic and Trade Office (TETO) in Indonesia.

Dikatakan Isnawa, Wakil Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaya Purnama juga bakal menambahkan 51 unit truk dari bantuan para pengusaha.

“Dari Dinsih sendiri pada tahun ini akan menambah sekitar 132 buah unit,” ungkapnya. (Feryanto Hadi)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini