News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Formappi: Sudah Enam Tahun Isu Kemiringan, Tapi Hingga Saat Ini Gedung DPR Masih Baik

Penulis: Muhammad Zulfikar
Editor: Ferdinand Waskita
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Gedung DPR RI Jakarta

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA -‎ ‎Peneliti Forum Masyarakat Peduli Parlemen Indonesia (Formappi), Lucius Karus ‎menilai wacana pembangunan gedung baru di kompleks parlemen bukanlah hal yang baru.

Menurutnya, wacana pembangunan gedung baru telah muncul saat DPR RI masih diketuai oleh Marzuki Ali.

"Rencana pembangunan gedung baru ada sejak DPR dipimpin Marzuki Ali," kata Lucius dalam sebuah diskusi di kawasan Jakarta, Senin (14/8/2017).

Lucius menilai, alasan yang sama selalu dilontarkan oleh legislator dalam wacana pembangunan gedung baru.

Alasan tersebut‎ kata Lucius adalah bahwa gedung DPR RI telah mengalami kemiringan sehingga diperlukan pembangunan infrastruktur baru.

"Keinginan DPR bangun gedung baru karena alasan ruangan tidak memadai dan gedung miring.‎ Tapi sudah hampir enam tahun isu kemiringan, gedung itu masih baik untuk digunakan," tuturnya.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini