TRIBUNNEWS.COM - Ancaman penggal kepala terhadap Jokowi mendapat perhatian serius dari pendukungnya.
Mereka melaporkan ancaman tersebut ke polisi dan pelaku akhirnya ditangkap di daerah Bogor, Jawa Barat.
Ketua Umum Tim Jokowi Mania Immanuel Ebenezer berharap polisi tak hanya menangkap pria pengancam Jokowi, HS, namun juga perempuan yang merekamnya
Relawan pendukung Joko Widodo yang tergabung dalam organisasi Jokowi Mania melaporkan perempuan perekam video seorang pria yang mengancam memenggal Presiden Joko Widodo.
Ketua Umum Tim Jokowi Mania Immanuel Ebenezer berharap polisi tak hanya menangkap pria pengancam Jokowi, namun juga perempuan yang merekamnya. HALAMAN SELANJUTNYA>>