News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Cucu Jokowi Lahir

Gibran Rakabuming Ungkap Makna dari Nama Anak Keduanya

Editor: Imanuel Nicolas Manafe
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Keluarga Presiden Jokowi dan besan saat sambut cucu ketiga, La Lembah Manah.

Namun, bila lebih dirinci lagi lembah manah berarti orang yang rendah hati dan tidak suka pamer.

Dia tidak suka membanggakan diri namun bukan berarti tanpa prestasi.

Dalam cerita pewayangan, satu tokoh yang memiliki watak lembah manah yaitu Arjuna.

Arjuna walaupun anak raja (Prabu Pandhudewanata) tidak sombong dan tidak suka pamer.

Hal ini dilambangkan dengan bentuknya yang sederhana (ada yang tanpa kelat bahu, gelang tangan, gelang kaki dan sepatu) tapi sunggingan/tatahannya tergolong sulit.

"Begitu penjabaran dalam Bahasa Jawa nama lembah manah yang rendah hati," pungkas Djoko.

Kata Pengamat

Cucu ketiga Presiden Joko Widodo (Jokowi) dari pasangan Gibran Rakabuming Raka dan Selvi Ananda (Agus Suparto/Fotografer Presiden Joko Widodo)

Pengamat Sejarah dan Budaya Universitas Sebelas Maret (UNS) Solo, Tundjung Wahadi Sutirto, menjelaskan nama itu mewakili watak ideal manusia. 

"Dari katanya dulu, pengertian Lembah Manah itu adalah satu kosakata yang dalam kebudayaan Jawa menunjukkan satu watak yang ideal, yang baik, yang diharapkan," jelas Tundjung kepada TribunSolo.com, Sabtu (16/11/2019).

"Bahwa orang yang memiliki watak Lembah Manah, tidak sombong, rendah hati, sabar," imbuhnya membeberkan.

Tundjung juga menganalisis makna kata 'La' yang ada di dalam nama anak kedua Gibran.

"Kalau misalnya ada kata 'La' itu dalam kata Jawa hanacaraka,"

"'La' itu huruf yang kesepuluh artinya seperti apa, apakah sempurna atau apa yang tahu orang tuanya," ujar Tundjung. 

Tundjung menyampaikan nama Lembah Manah bisa diperuntukkan untuk bayi laki-laki ataupun perempuan. 

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini