08.00 - 08.30 WIB
Anak Seribu Pulau: Cirebon
08.30 - 09.00 WIB
Cerita Indonesia
09.00 - 10.00 WIB
Talkshow: Kebudayaan di Era Digital
10.00 - 11.00 WIB
Podbox: Wiji Thukul dan Kejujuran Puisi
21.30 - 23.30 WIB
Dokumenter Alam
Baca: Link Live Streaming TVRI Belajar dari Rumah Sabtu, 20 Juni 2020, Anak Seribu Pulau: Cirebon
Sesuai informasi pada lamanĀ Kemdikbud.go.id, program ini akan berjalan selama tiga bulan.
"Untuk sementara, program ini direncanakan akan dimulai pada Senin, 13 April 202, dan akan berjalan selama tiga bulan hingga Juli 2020," jelas Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud), Nadiem Makarim.
Direktur Jenderal Kebudayaan (Dirjenbud), Hilmar Farid, menjelaskan program Belajar dari Rumah ini dijadwalkan setiap Senin hingga Jumat, untuk pembelajaran dengan total durasi tiga jam per hari untuk semua tayangan.
"Jadi masing-masing ada setengah jam. Setengah jam untuk PAUD, setengah jam untuk kelas 1 sampai kelas 3 SD, setengah jam untuk kelas 4 sampai kelas 6 SD, dan setengah jam masing-masing untuk SMP, SMA, danĀ parenting," tutur Hilmar.
Hilmar juga menjelaskan, materi program diambil dari berbagai sumber.