TRIBUNNEWS.COM - Berikut jawaban soal 6 penerapan konsep matematika dalam kehidupan sehari-hari, TVRI Belajar dari Rumah SMP, Selasa 14 Juli 2020.
Pada hari Selasa pukul 09.30 hingga 10.00 WIB, untuk siswa SMP akan belajar mengenai "Penerapan Konsep Matematika dalam Kehidupan Sehari-hari".
Siswa menyaksikan tayang dengan seksama agar bisa menjawab soal yang diberikan pada akhir segmen.
Apabila mengalami kesulitan, siswa dapat berdiskusi dengan orang tua atau guru.
Baca: Soal dan Jawaban TVRI SD Kelas 1-3, Selasa 14 Juli 2020 Materi Aku dan Teman Baru
Baca: Link Live Streaming TVRI Belajar dari Rumah SMA Selasa, 14 Juli 2020: Vokasi Pilihan Masa Depan
Soal dan jawaban TVRI Belajar dari Rumah jenjang SMP Selasa, (14/7/2020), materi Penerapan Konsep Matematika dalam Kehidupan Sehari-hari:
Sebutkan minimal 6 penerapan konsep matematika yang terdapat dalam kehidupan kamu sehari-hari!
Jawaban
Berikut 6 penerapan konsep matematikan dalam kehidupan sehari-hari:
1. Aritmatika
Konsep aritmatika diterapkan sebagai ilmu berhitung pada saat transaksi jual beli yang terjadi di pasar maupun toko.
Selain itu, juga digunakan pada saat pedagang dalam menghitung hasil penjualan, untung rugi, serta jumlah modal yang ada.
2. Bangun ruang
Konsep tersebut diterapkan dalam pembuatan bak cuci piring ataupun baik mandi dengan menerapkan perhitungan lebat, tinggi serta diameter.
3. Garis koordinat