News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

BLT Karyawan Swasta

Rekening Bank 11,3 Juta Pekerja Penerima Bantuan Subsidi Gaji Sudah Divalidasi, Cek Daftarnya

Editor: Archieva Prisyta
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

ILUSTRASI - BLT Rp 600 Ribu untuk karyawan swasta.

TRIBUNNEWS.COM - Pengumpulan data dan nomor rekening penerima bantuan subsidi gaji telah mencapai 14 juta orang.

Deputi Direktur Bidang Hubungan Masyarakat dan Antar Lembaga BP Jamsostek (BPJS Ketenagakerjaan), Irvansyah Utoh Banja, mengatakan terdapat 11,3 juta pekerja yang telah tervalidasi.

Batas pengumpulan data nomor rekening pekerja penerima subsidi gaji Rp 600 ribu ialah Senin (31/8/2020).

Baca: Pekan Ini BLT Rp 600 Ribu Bakal Cair Lagi, Rekening BCA, Panin, Danamon, Terima Lebih Lambat

Sementara, target calon penerima yang ditetapkan Kemenaker sebanyak 15,7 juta.

"Posisi saat ini sudah terkumpul 14 juta nomor rekening dari target calon penerima 15,7 juta, dan sudah tervalidasi sebanyak 11,3 juta. Selebihnya sedang dikonfirmasi ulang ke pemberi kerja," kata Utoh kepada Kompas.com.

Ia mengimbau agar perusahaan segera melaporkan data nomor rekening pekerja.

Pasalnya, Kementerian Ketenagakerjaan akan kembali menyalurkan bantuan subsidi gaji pada tahap kedua.

Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan, Agus Susanto, mengatakan tahap kedua akan disalurkan pada sekitar 3 juta pekerja.

Tahap kedua rencana akan kami lakukan penyerahan ke Kementerian Ketenagakerjaan hari Selasa minggu depan, sekitar 3 juta nomor rekening pekerja di berbagai bank," kata Agus kepada Kompas.com, Sabtu (29/8/2020).

Baca: Dana Subsidi Gaji untuk Pekerja dengan Rekening Bank Swasta Belum Cair, Ini Penjelasan Kemenaker

Halaman Selanjutnya --------->

 
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini