News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Nelayan Temukan Benda Mirip Rudal dengan Tulisan China di Pantai Anambas, Ini Kata TNI AL

Editor: Hasanudin Aco
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Benda mirip rudal di Anambas kini di tangan TNI AL, sempat buat heboh masyarakat. Foto benda mirip rudal yang ditemukan nelayan Anambas kini sudah dibawa ke halaman Lanal Tarempa.

Ia meminta masyarakat agar selalu berkoordinasi kepada pihak Kepolisian apabila menemukan hal-hal yang serupa atau hal-hal yang dapat mengganggu keamanan dan ketertiban masyarakat.

Belum Banyak yang Tahu

Pjs Kepala Desa (Kades) Kote, Herian Saputra membenarkan, MM memang warga Desa Kote yang sehari-harinya bekerja sebagai nelayan.

"Terkait temuan senjata api itu, saya pribadi baru tahu hari ini. Memang benar ada salah satu warga kami menemukannya, tapi sudah diserahkan ke pihak keamanan," kata Herian kepada TribunBatam.id, Senin (18/1/2021).

Herian belum bisa menduga-duga dari mana senjata api tersebut berasal.

"Kalau untuk keterangan, kita belum dengar keterangan dari yang bersangkutan, mungkin besok kita minta keterangannya," ucapnya.

Tak hanya Herian, sejumlah warga desa juga mengaku baru mengetahui kejadian itu.

"Katanya ada ditemukan pistol, tapi saya belum melihat bentuk pistolnya itu bagaimana," kata Saipudin, warga.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Benda Mirip Rudal dengan Tulisan China di Pantai Anambas Diselidiki TNI AL"

Artikel ini telah tayang di tribunbatam.id dengan judul Benda Mirip Rudal Itu Ternyata Seaglider, Ditemukan Nelayan Anambas di Tepi Pantai

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini