TRIBUNNEWS.COM - Gempa bumi berkekuatan magnitudo 4,9 skala richter (SR) mengguncang wilayah Jember, Jawa Timur pada Jumat (7/1/2022).
Belum ada laporan kerusakan atau korban akibat gempa.
Warga diharap untuk tetap hati-hati terhadap gempa bumi susulan yang mungkin saja terjadi.
Berikut tindakan yang perlu Anda lakukan saat terjadi gempa:
1. Tetap tenang
Saat gempa terjadi, berusahalah untuk tidak panik dan tetap tenang!
Tarik napas dalam-dalamnya, lalu lihatlah keadaan sekitar dan pilihlah tempat yang aman untuk berlindung.
2. Di dalam rumah