Selain itu, pemudik juga diminta untuk menyiapkan saldo uang elektronik yang cukup untuk perjalanan.
Cara Cek Tarif Tol di Seluruh Indonesia
Tarif Tol Trans-Jawa dapat dicek secara online, berikut ini caranya:
1. Akses laman resmi https://bpjt.pu.go.id.
2. Klik "Tarif Tol"
3. Pilih "Cek Tarif Tol"
4. Masukkan nama tol yang ingin di cari, lalu klik "search"
5. Daftar tarif akan ditampilkan mulai dari golongan I hingga golongan V.
Selain menggunakan menu "Cek Tarif Tol", kamu juga bisa memilih "Table Tarif Tol" untuk melihat daftar tarif Tol.
(Tribunnews.com/Yunita Rahmayanti)
Artikel lain terkait Tarif Tol