14. Sekurang-kurangnya berpangkat Pembina Tingkat I, Golongan Ruang IV/b;
15. Semua unsur penilaian prestasi kerja sekurang-kurangnya bernilai baik dalam 2 (dua) tahun terakhir;
16. Telah menyerahkan Surat Pemberitahuan Tahunan (SPT) Pajak Tahun 2022;
17. Telah menyerahkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) atau Laporan Harta Kekayaan Aparatur Sipil Negeri (LHKASN) tahun 2022.
Baca juga: Tri Rismaharini Sebut Waktu Kecil Belajar Teknologi, Tiba-tiba Sekarang Jadi Menteri Sosial
Jadwal Seleksi Terbuka JPT Pratama Kemensos 2023
1. Pengumuman: 3 Mei 2023
2. Pendaftaran online dan upload berkas: 4 - 10 Mei 2023
3. Seleksi administrasi: 4 - 11 Mei 2023
4. Pengumuman hasil seleksi administrasi: 11 Mei 2023
5. Penulisan makalah: 12 Mei 2023
6. Asesmen/uji kompetensi: 15 Mei 2023
7. Pengumuman hasil penilaian makalah dan uji kompetensi: 16 Mei 2023
8. Wawancara: 17 Mei 2023
9. Pemberitahuan hasil akhir: 19 Mei 2023
(Tribunnews.com/Muhammad Alvian Fakka)