TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA – Mobil bekas masih menjadi pilihan bagi sebagian masyarakat yang mencari kendaraan. Kabar baiknya, mobkas dengan pilhan tipe sedang mengalami penurunan harga. Tipe SUV juga menjadi model yang dilirik konsumen.
Otomania menyajikan Daftar harga Sport Utility Vehicle (SUV) bekas yang dijual di salah satu bursa mobkas ITC Permata Hijau. Menurut Hendri, pedagang mobkas Jawa Motor, dibandingkan September lalu, harga SUV di Oktober mengalami penurunan dari Rp 5 juta hingga Rp 10 jutaan.
Honda CRV tahun 2007 dilepas dengan harga Rp 150 juta. Sedangkan CR-V 2014 masih punya banderol di atas Rp 200 juta. Mitsubishi Pajero Sport keluaran 2013 dijual dengan rentang Rp 320-330 jutaan.
Berikut daftar lengkapnya
Honda
CRV 2007 2.0-liter Rp 150 juta
CRV 2007 2.4-liter Rp 160 juta
CRV 2008 Rp 170 jutaan
CRV 2009 Rp 182 jutaan
CRV 2010 Rp 192 jutaan
CRV 2011 Rp 204 jutaan
CRV 2012 Rp 216 jutaan
CRV 2013 Rp 226 jutaan
CRV 2014 Rp 238 jutaan
Mitsubishi
Pajero Sport 2010 Rp 250-255 jutaan
Pajero Sport 2011 Rp 270 jutaan
Pajero Sport 2012 Rp 300 jutaan
Pajero Sport 2013 Rp 320-330 jutaan
Toyota
Fortuner 2011 Rp 270 jutaan
Fortuner 2012 Rp 290 jutaan
Fortuner 2013 Rp 310 jutaan
Fortuner 2014 Rp 330 jutaan