News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Ada Imbauan Hindari Berkendara pada 2 Januari 2018, Kenapakah?

Editor: Fajar Anjungroso
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Fenomena Supermoon di Kota Banda Aceh, pada pukul 20.44 Wib, Senin (14/11). Supermoon terjadi ketika jarak antara bumi dengan bulan hanya 356.515 Kilometer. Berdasarkan Pusat Studi Ilmu Falak STAIN Malikussaleh, Lhokseumawe, posisi bulan seperti ini pernah terjadi 26 tahun lalu. SERAMBI/M ANSHAR

TRIBUNNEWS.COM - Pengumuman hindari berkendara pada malam 2 Januari 2018 mendatang dikeluarkan oleh British Medical Journal.

Ada alasan mengapa British Medical Journal mengeluarkan maklumat ini. Diperkirakan pada malam itu, kejadian kecelakaan fatal akan meningkat 5% dibanding dengan malam-malam lainnya.

Hal ini terkait dengan kondisi alam saat itu akan terjadi full moon alias bulan purnama.

Dalam laporannya di British Medical Journal, Donald Redelmeier dan Eldar Shafir menerangkan sejak 1975 hingga 2014 telah terjadi 494 full moon.

Baca: Sindir Mulan, Nikita: Kalau Lo Berani Rebut Hak Orang, Jangan Takut Hak Lo Direbut Orang

Dalam kurun waktu tersebut terjadi 4.494 kecelakaan fatal di saat full moon.

"Artinya dalam setiap full moon terjadi 9,1 kali kecelakaan fatal dari malam hingga pagi," kata Donald Redelmeier dan Eldar Shafir yang meneliti di Amerika Serikat.

Sedangkan pada saat malam biasa, ratio kecelakaan lebih kecil yakni 8,6 kecelakaanfatal.

Belum tahu pasti apa penyebab pastinya. Bisa jadi pengendara terganggu dengan menatap bulan.

Bisa juga karena tanggal 2 Januari merupakan hari pertama setelah libur panjang tahun baru.

Jadi disarankan gunakan bus untuk menuju ke rumah! Believe it or not!

Berita ini sudah tayang di kompas.com berjudul Waspada! Jangan Berkendara Pada 2 Januari 2018. Ini Penyebabnya

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini