TRIBUNNEWS.COM - Simak Kunci jawaban Buku IPS SMP Kelas 7 halaman 80 dan 81, selengkapnya dalam artikel ini.
Buku Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) SMP kelas 7 dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan kurikulum 2013 ini memiliki 4 bab.
Pada artikel ini, kita akan membahas kunci jawaban bab 1 Perubahan Interaksi Antarruang.
Adapun kunci jawaban ini ditujukan kepada orang tua atau wali sebagai pedoman untuk mengoreksi hasil belajar anak.
Sebelum melihat kunci jawaban, siswa harus menjawabnya sendiri terlebih dahulu.
Baca juga: KUNCI JAWABAN Tema 6 Kelas 1 SD Halaman 94 96 97 98 99 Buku Tematik Pembelajaran 3 Subtema 3
Baca juga: Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 2 SD Halaman 166 dan 167 Pembelajaran 2 Subtema 4: Merawat Tumbuhan
Kunci Jawaban IPS SMP Kelas 7 Halaman 80 dan 81
A. Pilihah a, b, c, dan d sebagai jawaban yang paling tepat!
1. Seorang Ibu biasanya pergi belanja ke pasar A, kemudian ada pembangunan pasar B yang jaraknya lebih dekat, sehingga si ibu tadi beralih ke pasar B.
Contoh kasus tersebut dikenal sebagai ....
a. dapat dipindahkan (transferiability)
b. keterhubungan (connectivity)
c. kesempatan antara (intervening opportunity)
d. saling melengkapi (complementary)
Jawaban: c. kesempatan antara (intervening opportunity)
2. Kayu rotan banyak ditemukan di wilayah berikut ini, yaitu ....
a. Kalimantan
b. Lampung
c. Papua
d. Sulawesi
Jawaban: a. Kalimantan
3. Indonesia berada di wilayah tropis yang memiliki ciri berikut ini, yaitu ....
a. kelembapan udara rendah
b. suhu udara tinggi
c. curah hujan tidak merata
d. sering terjadi badai tropis
Jawaban: b. suhu udara tinggi
4. Umumnya masa peceklik ikan bagi nelayan di Indonesia terjadi pada bulan tertentu, salah satunya adalah ....
a. Januari
b. Agustus
c. Mei
d. Juni
Jawaban: a. Januari
5. Jika kalian perhatikan peta sebaran curah hujan di Indonesia, maka akan ditemukan pola ....
a. umumnya curah hujan sangat besar di daerah pantai
b. semua wilayah di indonesia curah hujannya sangat tinggi
c. bagian utara setiap pulau curah hujannya rendah
d. umumnya, bagian barat pulau curah hujannya lebih tinggi dari bagian
timur
Jawaban: d. umumnya, bagian barat pulau curah hujannya lebih tinggi dari bagian timur
6. Salah satu faktor yang menyebabkan Pulau Jawa lebih padat dibanding pulau lainnya adalah....
a. Pulau Jawa lebih banyak atau lebih padat penduduknya dibanding pulau lainnya
b. Pulau Jawa sangat subur
c. sudah menjadi kebijakan pemerintah
d. Pulau Jawa lebih kaya akan sumber daya alam dibanding pulau lainnya
Jawaban: b. Pulau Jawa sangat subur
7. Rumah adat di Papua dikenal dengan nama ....
a. Lamin
b. Banjar
c. Honai
d. Musalaki
Jawaban: c. Honai
8. Hutan mangrove memiliki fungsi ekologis, yaitu ....
a. sebagai sumber kayu bakar
b. sebagai tempat wisata
c. sebagai tempat hidup berbagai makhluk hidup
d. sebagai tempat memancing ikan
Jawaban: c. sebagai tempat hidup berbagai makhluk hidup
9. Dilihat dari jenisnya, terumbu karang Indonesia merupakan salah satu yang terkaya di dunia. Secara ekonomis terumbu karang bermanfaat sebagai ....
a. daerah tujuan wisata
b. tempat ikan berlindung
c. tempat ikan mencari makan
d. tempat berkembang biaknya ikan
Jawaban: a. daerah tujuan wisata
10. Contoh berikut merupakan bentuk dari interaksi keruangan, yaitu ....
a. seseorang pergi berbelanja ke kota
b. makanan khas jepang banyak disukai di Indonesia
c. rumah permanen dari beton banyak juga dibangun di pedesaan yang
tadinya menggunakan bahan kayu dan bambu
d. banyak lahan pertanian berubah menajadi permukiman
Jawaban: d. banyak lahan pertanian berubah menajadi permukiman
*) Disclaimer: Artikel ini hanya ditujukan kepada orang tua untuk memandu proses belajar anak. (*)
(Tribunnews.com/Devi Rahma)
Artikel Lain Terkait Kunci Jawaban