News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Buku Tematik

Kunci Jawaban IPA Kelas 8 SMP Halaman 99, 100 dan 101: Uji Kompetensi

Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Kunci Jawaban Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas 8 SMP Halaman 99, 100 dan 101: Uji Kompetensi. Simak kunci jawabannya di sini.

TRIBUNNEWS.COM - Berikut adalah kunci jawaban mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) kelas 8 SMP halaman 99, 100 dan 101.

Di halaman 99, 100 dan 101, siswa diminta untuk menjawab soal pilihan ganda Uji Kompetensi.

Kunci Jawaban IPA Kelas 8 SMP Halaman 99

Kunci Jawaban IPA Kelas 8 SMP Halaman 99, 100 dan 101: Uji Kompetensi

Baca juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 7 SMP Halaman 33: Mengapa Tangan Tidak Dapat Dijadikan Satuan Baku?

A. Pilihlah satu jawaban yang paling tepat!

1. Perhatikan pernyataan berikut ini.

(1) Edo mendorong meja dengan gaya sebesar 30 N sehingga meja berpindah sejauh 2 m.
(2) Seekor kuda menarik delman dengan gaya sebesar 4.000 N sehingga delman berpindah sejauh 15 m.
(3) Sebuah mobil menghantam sebuah pohon dengan gaya 2.000 N sehingga pohon tumbang di tempat.
Pernyataan di atas yang merupakan contoh usaha dalam IPA adalah ….

A. (1) dan (2)
B. (2) dan (3)
C. (3) dan (1)
D. (1), (2), dan (3)

Jawaban: A

2. Dayu menarik sebuah gerobak berisi pasir dengan gaya sebesar 500 N sehingga gerobak tersebut berpindah sejauh 10 m. Berdasarkan pernyataan tersebut, besar usaha yang dilakukan Dayu adalah … J.

A. 5
B. 50
C. 500
D. 5.000

Jawaban: D

3. Jarak yang ditempuh oleh mobil saat melaju dengan usaha sebesar 15.000 J dan gaya sebesar 500 N adalah … m.

A. 3
B. 30
C. 25
D. 250

Jawaban: B

4. Besar daya yang dilakukan oleh seekor sapi yang menarik gerobak dengan gaya 7.000 N sehingga gerobak tersebut dapat berpindah sejauh 10 m dalam waktu 35 detik adalah … watt.

A. 2.000
B. 5.000
C. 12.500
D. 24.500

Jawaban: A

Kunci Jawaban IPA Kelas 8 SMP Halaman 100

5. Prinsip kerja pesawat sederhana pada saat seseorang mengangkat barbel adalah ….
A. bidang miring
B. pengungkit jenis I
C. pengungkit jenis II
D. pengungkit jenis III

Jawaban: D

6. Prinsip kerja pesawat sederhana pada saat otot betis pemain bulutangkis mengangkat beban tubuhnya dengan bertumpu pada jari kakinya adalah ....

A. bidang miring
B. pengungkit jenis I
C. pengungkit jenis II
D. pengungkit jenis III

Jawaban: C

7. Alat yang termasuk ke dalam golongan bidang miring adalah ....

A. (1)
B. (2)
C. (3)
D. (4)

Jawaban: B

8. Alat yang termasuk ke dalam golongan roda berporos adalah ....

A. (1)
B. (2)
C. (3)
D. (4)

Jawaban: D

Kunci Jawaban IPA Kelas 8 SMP Halaman 101

9. Perhatikan gambar berikut ini!
Prinsip kerja tangan anak yang sedang menarik koper pada gambar di atas sama dengan prinsip kerja ....
A. roda berporos
B. pengungkit jenis ketiga
C. pengungkit jenis kedua
D. pengungkit jenis pertama

Jawaban: D

10. Berikut merupakan gambaran skematis tangga yang ada di rumah Dayu. Panjang tangga tersebut adalah 8 meter, sedangkan ketinggiannya adalah 4 meter.
Keuntungan mekanis dari penggunaan tangga tersebut adalah ....

A. 1
B. 2
D. 8
C. 4

Jawaban: B

Disclaimer:

Jawaban di atas hanya digunakan oleh orang tua untuk memandu proses belajar anak.

Soal ini berupa pertanyaan terbuka yang artinya ada beberapa jawaban tidak terpaku seperti di atas.

Kunci Jawaban Lainnya

(Tribunnews.com, Widya)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini