TRIBUNNEWS.COM - Berikut contoh soal Penilaian Akhir Tahun (PAT) Pendidikan Agama Islam (PAI) dan Budi Pekerti kelas 1 semester 2 kurikulum merdeka.
Contoh soal PAT PAI kelas 1 semester 2 kurikulum merdeka ini terdiri dari 30 soal pilihan ganda, lengkap dengan kunci jawaban.
Soal dan kunci jawaban PAT PAI kelas 1 semester 2 kurikulum merdeka ini hanya sebagai panduan orang tua dalam memandu proses belajar anak sebelum menghadapi Penilaian Akhir Semester (PAS).
Diharapkan siswa mengerjakan contoh soal PAT PAI kelas 1 semester 2 kurikulum merdeka terlebih dahulu sebelum melihat kunci jawabannya.
Tribunnews.com tidak bertanggung jawab atas kesalahan jawaban pada contoh soal PAT PAI kelas 1 semester 2 kurikulum merdeka ini.
Baca juga: Soal PAS, UAS Seni Budaya Kelas 1, Lengkap dengan Kunci Jawaban Penilaian Akhir Tahun
Soal PAT PAI Kelas 1 Semester 2 Kurikulum Merdeka
1. Berkata baik kepada orang lain adalah perintah dari ...
a. malaikat
b. Allah
c. presiden
Jawaban: b
2. Anak yang salih/salihah akan berbicara dengan cara ...
a. keras
b. santun
c. malu
Jawaban: b
3. "alhamdulillah" diucapkan saat …
a. bersyukur
b. berbohong
c. berkata kasar
Jawaban: a
4. Kita harus … nasihat orang tua.
a. memerhatikan
b. pura pura tidak tahu
c. meninggalkan
Jawaban: a
5. Allah akan … nikmat orang yang bersyukur
a. menambah
b. mengurangi
c. menghentikan
Jawaban: a
6. Kepada orang yang lebih tua kita harus bersikap …
a. menghormati
b. biasa saja
c. memusuhi
Jawaban: a
7. Kepada orang yang lebih muda kita harus bersikap ...
a. sombong
b. menyanyangi
c. merendahkan
Jawaban: b
8. Kepada guru kita harus bersikap ...
a. tercela
b. seenaknya
c. hormat
Jawaban: c
9. Berbicara dengan santun dan lembut termasuk …
a. perilaku terpuji
b. akhlak tercela
c. perilaku buruk
Jawaban: a
10. Kita harus … nasihat orang tua.
a. memerhatikan
b. pura pura tidak tahu
c. meninggalkan
Jawaban: a
Baca juga: 40 Soal UAS, PAS Matematika Kelas 1 SD atau MI, Lengkap dengan Kunci Jawaban PAT
11. Ketika berbuat salah kita harus …
a. diam saja
b. minta maaf
c. lari
Jawaban: b
12. Kepada guru kita harus bersikap ...
a. tercela
b. seenaknya
c. hormat
Jawaban: c
13. Menjaga kebersihan dapat dilakukan dengan membersihkan kotoran setelah buang air menggunakan ....
a. plastik
b. tulang
c. air
Jawaban: c
14. Menjaga kebersihan dapat dilakukan dengan membuang sampah di ...
a. selokan
b. sungai
c. tempat sampah
Jawaban: c
15. Menjaga kebersihan gigi dilakukan dengan cara ....
a. menyikat gigi dengan pasta gigi
b. membasuh muka
c. membasuh tangan
Jawaban: a
16. Mencuci tangan agar bebas dari kuman dan penyakit sebaiknya dilakukan ...
a. dengan air yang sedikit
b. dengan air yang banyak
c. dengan sabun dan air yang mengalir
Jawaban: c
17. Agar pakaian kita bersih maka sehabis dipakai pakaian harus segera ....
a. dicuci
b. dipakai kembali
c. disetrika
Jawaban: a
18. Saat ada najis yang menempel di badan atau pakaian kita, maka ....
a. biarkan saja
b. harus segera dibersihkan
c. dibersihkan kalau ingat
Jawaban: b
19. Cara kita membersihkan rambut adalah dengan cara ....
a. dipotong
b. keramas
c. diusap
Jawaban: b
20. Bersuci sering disebut dengan ....
a. taharah
b. wudhu
c. tayamum
Jawaban: a
Baca juga: 30 Soal PAS, UAS PJOK Kelas 1 SD Semester 2, Lengkap Kunci Jawaban Penilaian Akhir Tahun
21. Tayamum adalah pengganti wudhu apabila ....
a. cuacanya panas
b. tidak ada air
c. sedang berada di luar rumah
Jawaban: b
22. Orang yang diperbolehkan melakukan tayamum adalah ....
a. orang yang sedang sakit
b. orang yang sedang bekerja
c. orang yang sedang berolahraga
Jawaban: a
23. Kotoran dan najis dari tubuh harus dibersihkan karena menyebabkan ....
a. tidak sahnya ibadah shalat
b. kebersihan
c. kerapian
Jawaban: a
24. Berikut ini yang termasuk akhlak tercela adalah …
a. sopan
b. berkata buruk
c. jujur
Jawaban: b
25. Yang membedakan manusia di hadapan Allah SWT adalah….
a. Warna kulitnya
b. Kekayaannya
c. Ketaatannya
Jawaban: c
26. Sifat Allah yang penyayang disebut ….
a. Ar Rahim
b. Ar Rahman
c. Al Malik
Jawaban: a
27. Kita harus berkata baik kepada …
a. sahabat saja
b. orang tua saja
c. semua orang
Jawaban: c
28. Sebelum belajar sebaiknya kita membaca ...
a. Majalah
b. Do'a
c. Koran
Jawaban: b
29. Asmaul Husna adalah nama-nama yang baik bagi ...
a. Nabi
b. Allah
c. Malaikat
Jawaban: b
30. Supaya cita-cita kamu tercapai, maka kamu harus rajin ...
a. Bermain
b. Belajar
c. Tidur
Jawaban: b
(Tribunnews.com/Nurkhasanah)