News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Piala Dunia 2022

Timnas Swiss Resmi Umumkan 26 Nama untuk Piala Dunia 2022, Murat Yakin Bawa 5 Pemain Liga Inggris

Penulis: Rochmat Purnomo
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Murat Yakin selaku pelatih Swiss telah mengumumkan 26 nama untuk Piala Dunia 2022, lima pemain diantaranya dari Liga Inggris - Dalam foto ini Murat Yakin sedang mengumumkan daftar pemain untuk turnamen sepak bola Piala Dunia 2022 mendatang di Lucerne, pada 9 November 2022.

TRIBUNNEWS.COM - Pelatih Timnas Swiss, Murat Yakin resmi mengumumkan 26 nama pemain untuk Piala Dunia 2022 di Qatar.

Dalam daftar 26 pemain Timnas Swiss di Piala Dunia 2022, Murat Yakin bakal mengandalkan lima jebolan Liga Inggris.

Pemain Liga Inggris yang dibawa juru taktik Timnas Swiss ke Piala Dunia 2022 yakni, dua berposisi bek dan sisanya tiga menempati gelandang.

Sebelas pemain Swiss sebelum pertandingan UEFA Nations League League A Grup 2 melawan Republik Ceko, baris kedua dari kiri ke kanan ada Fabian Schär, Ricardo Rodriguez, Nico Elvedi, Granit Xhaka, Breel Embolo dan penjaga gawang Yann Sommer. Kemudian barisan depan, Remo Freuler, Silvan Widmer, Djibril Sow, Ruben Vargas dan Xherdan Shaqiri. Duel Swiss vs Ceko terhampar di stadion Kybunpark, pada 27 September 2022.

Baca juga: Jadwal Piala Dunia 2022 Grup G: Brasil Paling Kuat, 3 Tim Lainnya Ketar-ketir

Kedua bek tersebut di antaranya, Manuel Akanji andalan Manchester City dan Fabian Schar yang bermain untuk Newcastle United.

Adapun tiga gelandang itu, Remo Freuler bintang Nottingham Forets, Granit Xhaka dari Arsenal dan terakhir pemain pinjaman Chelsea Denis Zakaria.

Selain itu, nama winger senior Xherdan Xhaqiri yang pernah membela Liverpool juga dibawa oleh Murat Yakin.

Xhaqiri yang kini berseragam Chicago Fire akan bermain di Piala Dunia keempatnya.

Swiss membuka Piala Dunia 2022 melawan Kamerun, sebelum menghadapi Brasil dan Serbia di Grup G.

"Kami dimanjakan dengan pilihan di beberapa posisi," ucap Murat Yakin dikutip dari laman BBC.

"Banyak pemain telah memberikan penampilan yang meyakinkan dalam beberapa minggu dan bulan terakhir."

"Tetapi pada akhirnya saya harus membatasi diri pada 26 nama. Saya yakin bahwa 26 pemain ini selalu dapat membantu kami mencapai tujuan kami," tandasnya.

Berikut 26 Pemain Timnas Swiss di Piala Dunia 2022

Penjaga Gawang

Gregor Kobel (Borussia Dortmund)
Philipp Kohn (Red Bull Salzburg)
Jonas Omlin (Montpellier)
Yann Sommer (Borussia Monchengladbach)

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini