News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Mudik Lebaran 2014

Terminal Pulo Gadung Sudah Angkut 10.987 Pemudik

Editor: Hasanudin Aco
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Suasana arus mudik menjelang lebaran di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Jumat (18/7/2014).

Laporan Wartawan Tribunnews.com, Reynas Abdila

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Lima hari menjelang hari raya Idul Fitri 1435 H (H-5), jumlah pemudik yang meninggalkan ibukota Jakarta semakin meningkat, termasuk aktivitas pemudik di terminal Pulo Gadung Jakarta juga terlihat lebih ramai.

Pada hari ini berdasarkan data dan informasi, mulai pukul 07.00 sampai 13.00 WIB, Rabu (23/07/2014) tercatat 795 pemudik dengan 40 bus reguler telah diberangkatkan dari Terminal Pulo Gadung, Jakarta Timur.

Total jumlah pemudik terhitung sejak H-10, Jumat (18/07/2014) sampai H-5, Rabu (23/07/2014) yakni 10.987 penumpang.

"Antisipasi lonjakan penumpang telah disiagakan mulai dari bus tambahan dan pengamanan," ujar Kepala Terminal Pulo Gadung, Muhamad Arafat, saat.ditemui, Rabu (23/07/2014).

Ia menuturkan kepada masyarakat yang akan melakukan mudik dari Terminal Pulo Gadung agar lebih bersabar akibat rusaknya jembatan comal, hingga kini ketersedian bus masih stabil.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini