News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Lebaran 2013

134 Polantas Batam Siap Amankan Malam Takbiran

Editor: Budi Prasetyo
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Satuan Polisi Lalu lintas saat melakukan apel

Laporan Tribunnews Batam, Hadi Maulana

TRIBUNNEWS.COM, BATAM - Untuk menimalisir terjadinya kemacetan dan terjadinya laka lantas selama malam takbiran, Rabu (7/8/2013) jajaran Satlantas Polresta Barelang sedikitnya mensiagakan 134 personilnya. Hal ini diungkapkan Kasat Lantas Polresta Barelang, Kompol C Bambam Harleyanto.

Untuk takbiran sendiri, Bambang menyebutkan nantinya akan mengambil star di depan masjid Raya Batam Centre kemudian kearah simpang jam, simpang kabil, muka kuning dan terakhir di simpang base camp.

"Nantinya 134 personil ini kami tempatkan disepanjang rute takbiran mulai dari depan Masjid Raya Batam Centre hingga Simpang Base Camp Batuaji," katanya.

Selain mengatur lalu lintas di rute malam takbiran, pihaknya tetap menempatkan personilnya di setiap pos lantas yang ada di Batam, hal ini dilakukan guna menimalisir kemacetan yang disebabkan oleh konvoi kendaraan takbiran.

"Guna mengurai kemacetan yang mungkin terjadi pada saat konvoi kendaraan di malam takbiran, personil di pos lantas tetap disiagakan hingga selesai konvoi," ungkap Harley.

Selain itu, lanjut Harley pihaknya juga akan memberlakukan buka tutup untuk jalur tertentu, khususnya jalan didepan Masjid Raya Batam Centre yang akan diberlakukan satu arah saja. (mau)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini