News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kisah Pendiri Warung Sate dan Tengkleng Pak Manto Semasa Hidup: Awalnya Tinggal di Rumah Gedek

Editor: Noorchasanah A
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pak Manto semasa hidup (kiri), sang pendiri warung sate kambing legendaris di Solo

TribunSolo.com/Adi Surya Samodra

TRIBUNNEWS.COM,SOLO - Pendiri warung sate kambing Pak Manto, Sumanto (56) dikenal sosok pekerja keras.

Hasil salah satunya digunakan untuk membangun rumah sederhana milik mertuanya di Mojo RT 7 RW 8, Kecamatan Pasar Kliwon, Solo.

Rumah itu kini ditempati oleh istri dan ketiga anaknya.

Seorang tetangga, Hartini (56) menuturkan rumah yang dihuni keluarga Sumanto atau akrab disapa Pak Manto itu dahulu memperihatinkan.

"Dulunya masih jelek terus dibangun Pak Manto, bentuknya itu, ya, cuma gedek, itu punya orang tuanya bu Widiyastuti," tutur Hartini kepada TribunSolo.com, Minggu (24/11/2019).

Rumah itu dibangun Pak Manto sejak empat tahun yang lalu.

"Dibangunnya empat tahun kurang lebih, waktu jayanya bangun ini tanpa berhenti lanjut terus," ujar Hartini.

Keluarga Pak Manto kini tinggal di sebuah rumah berlantai dua berukuran sekitar 16 meter x 4 meter.

Pak Manto juga memiliki garasi mobil dan motor yang berjarak sekitar 200 meter sebelah selatan rumahnya.

BACA SELENGKAPNYA >>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini