TRIBUNNEWS.COM - Kisah miris seorang pria di Kediri, diusir oleh istri kedua, sakit-sakitan, kini jadi gelandangan dan ditolak oleh keluarga.
Inilah kisah miris sekaligus memilukan dari seorang pria di Kota Kediri.
Pria yang dulunya bekerja sopir bus itu kini akhirnya hidup sebagai gelandangan.
Tragisnya, keluarganya pun menolaknya kehadirannya.
Pria malang tersebut adalah Bambang Catur Widodo (55).
Kisah rumah tangga pria itu mengundang rasa miris.
Pasalnya, Bambang Catur Widodo menggelandang setelah diusir oleh istri keduanya.
BERITA REKOMENDASI