News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Datangi Pengobatan Ningsih Tinampi, Dinkes Jatim Sebut Tak Ada Pelanggaran Rambu-rambu Dunia Medis

Editor: Irsan Yamananda
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ningsih Tinampi menangis

TRIBUNNEWS.COM - Pada hari Rabu, 5 Februari 2020 pagi, Lintas Dinas Pemprov Jawa Timur dan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pasuruhan mendatangi lokasi pengobatan alternatif Ningsih Tinampi.

Lintas Dinas yang dimaksud adalah Dinas Kesehatan Jawa Timur, Kejari, dan Polda Jawa Timur.

Sementara yang dari Pasuruan ada Kejari Kabupaten Pasuruan, Polres Pasuruan, Dinkes Pasuruan, dan Satpol PP Pasuruan.

Kunjugann tersebut dilakukan dalam rangka pembinaan pada Ningsih Tinampi.

Hal itu disampaikan oleh dr Sujarwo, Ketua IDI Kabupaten Pasuruan.

Sosok Ningsih Tinampi, Dukun Viral Salahkan Korban Rudapaksa, Akui Dapat Ilmu Usai Diselingkuhi (Kolase TribunNewsmaker/Youtube/Ningsih Tinampi)

Selain itu, pihaknya juga ingin tahu secara langsung kondisi pengobatan Ningsih Tinampi.

Sujarwo menambahkan, ia juga mau memberikan masukan dan usulan pada Ningsih Tinampi.

"Jadi buka sesuatu yang aneh. Ini kami hanya kunjungan, untuk memberikan pembinaan terhadap Ningsih Tinampi," kata Ketua IDI Kabupaten Pasuruan.

Sujarwo ingin membantu Ningsih agar bisa lebih tertata dalam memberi pengobatan.

HALAMAN 2 ==================>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini