News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Ratusan Warga Alami Keracunan usai Hadiri Reses Anggota DPRD Cimahi, Polisi Periksa Pihak Katering

Penulis: Faisal Mohay
Editor: Arif Fajar Nasucha
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pj Wali Kota Cimahi, Dikdik Suratno saat menjenguk korban keracunan di RSUD Cibabat, Minggu (24/7/2023). Polisi memeriksa sejumlah saksi untuk mengungkap penyebab keracunan makanan di Cimahi.

Sebelumnya, Lurah Padasuka, Wachyana Meiliansyah membenarkan warganya mengalami keracunan massal usai mengonsumsi nasi kotak acara reses anggota DPRD Cimahi.

"Semua korban sudah ditangani tim medis di rumah sakit dan puskesmas. Kami juga berkoordinasi dengan Dinas Kesehatan, termasuk dengan anggota dewannya," bebernya.

Baca juga: Puluhan Karyawan Pabrik di Bandung Keracunan Makanan, Konsumsi Nasi dan Telur

Menurut Wachyana Meiliansyah para warga yang mengikuti acara reses anggota DPRD Cimahi mulai merasakan gejala esok harinya.

"Memang kalau berdasarkan keterangan korban, itu (keracunan) dari makanan. Tapi untuk memastikan sampel makanannya harus diuji laboratorium," tandasnya.

Proses pendataan jumlah korban terus dilakukan mulai dari warga yang dirawat di Puskesmas, di rumah hingga rumah sakit.

"Sekarang penanganan masih terus berjalan, kami masih menunggu data berapa korban yang sudah pulang dan korban yang masih dirawat," pungkasnya.

(Tribunnews.com/Mohay) (TribunJabar.id/Hilman Kamaluddin) (Kompas.com/Bagus Puji)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini