News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

China Open 2018

Akan Ditayangkan MNC TV, Ini Jadwal China Open 2018, Anthony Ginting Langsung Berjumpa Lawan Sulit

Penulis: Natalia Bulan Retno Palupi
Editor: Wahid Nurdin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Gelaran Victor China Open 2018 akan segera diadakan mulai 18-23 September 2018.

Kemudian pasangan Ricky Karandasuwardi/Debby Susanto akan bertemu dengan perwakilan Malaysia, Goh Soon Huat/Shevon Jemie Lai.

Pasangan ganda campuran ketiga, Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjaja akan menjamu perwakilan Jepang, Yuta Watanabe/Arisa Higashino.

Dan pasangan ganda campuran Indonesia yang terakhir, Tontowi Ahmad/Liliana Natsir akan melawan Yuki Kaneko/Misaki Matsumoto.

Gelaran China Open 2018 ini dikabarkan akan disiarkan secara langsung dan live streaming di MNC TV, khususnya untuk pertandingan wakil Indonesia.

Hal ini diketahui dari unggahan Instagram MNC TV yang menjadi official broadcaster untuk Japan Open 2018 dan juga China Open 2018.


(Tribunnews.com/Natalia Bulan R P)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini