City, juga akan maksimal menambah kemenangan saat menghadapi juru kunci Hoffenheim yang baru mengumpulkan 3 poin dari lima laga.
Baca: Jadwal dan Lawan Persija Jakarta pada Kualifikasi Liga Champions Asia 2019, Usai Juara Liga 1 2018
Grup G
Di Grup G juga tak akan terjadi perebutan tiket Babak 16 Besar lantaran dua tim teratas yakni Real Madrid dengan 12 poin dan AS Roma dengan 9 poin sudah mantap lolos.
Plzen dan CSKA Moscow di urutan 3 dan 4 tak akan mampu mengejar kedua tim tersebut karena masing-masing hanya memiliki 4 poin.
Grup H
Begitu juga dengan Grup H, Juventus dan Manchester United dipastikan lolos fase selanjutnya Liga Champions dengan 12 poin dan 10 poin.
Meskipun begitu, laga seru juga akan ditampilkan dalam Matchday 6 Liga Champions pekan ini di Grup H.
Adalah Valencia vs Manchester United yang akan dilangsungkan Kamis dini hari.
Baca: Jadwal Liga Champions Matchday 6 - Finalis Tahun Lalu Terancam Tidak Lolos Babak Penyisihan Grup
Jadwal Liga Champion Matchday 6
Rabu 12 Desember 2018
Schalke 04 vs Lokomotiv Moskwa pukul 00.55 WIB.
Galatasaray vs Porto pukul 00.55 WIB.
Club Brugge vs Atletico Madrid pukul 03.00 WIB.
Inter Milan vs PSV pukul 03.00 WIB.
Barcelona vs Tottenham Hostspurs pukul 03.00 WIB.
Red Star vs PSG 03.00 WIB
Monaco vs Dortmund pukul 03.00 WIB.
Liverpool vs Napoli pukul 03.00 WIB.
Kamis 13 Desember 2018
Plazen vs AS Roma pukul 00.55 WIB.
Real Madrid vs CSKA Moskwa pukul 00.55 WIB.
Young Boys vs Juventus pukul 03.00 WIB.
Benfica vs AEK Athena pukul 03.00 WIB.
Shakhtar vs Lyon pukul 03.00 WIB.
Manchester City vs Hoffenheim pukul 03.00 WIB.
Ajax vs Bayern Munchen pukul 03.00 WIB.
Valencia vs Manchester United pukul 03.00 WIB.
(Tribunnews.com/Chrysnha)