News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

5 Pemain dari Tim Degradasi dengan Performa Mentereng, Layak Direkrut Persib Bandung?

Penulis: Whiesa Daniswara
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Persib Bandung mulai mempersiapkan diri menatap musim depan. Berikut nama-nama pemain potensial yang layak masuk Persib meski timnya terdegradasi.

TRIBUNNEWS.COM, BANDUNG - Persib Bandung mulai mempersiapkan diri menatap musim depan.

Langkah pertama yang diambil oleh manajemen tim berjuluk Persib Bandung adalah memecat Mario Gomez dan Fernando Soler di kursi kepelatihan.

Selain itu beberapa pemain asing pun tak diperpanjang kontraknya semisal Jonathan Bauman dan Oh In Kyun.

Kabarnya, beberapa pelatih dan pemain sudah dibidik Persib Bandung untuk musim depan.

Tribun Jabar coba merangkum beberapa pemain potensial yang dinilai layak untuk direkrut Persib.

Terutama dari pemain-pemain yang klubnya terdegradasi dari Liga 1 semisal Mitra Kukar, PSMS Medan, dan Sriwijaya FC.

Siapa saja? Simak selengkapnya:

1. Septian David Maulana (Mitra Kukar)

Septian David Maulana selebrasi usai mencetak gol ketiga Timnas U-23 Indonesia ke gawang Timnas U-23 SIngapura dalam uji coba internasional di Stadion Nasional, Singapura, Rabu (21/3/2018) malam WIB. (FOURFOURTWO.COM/SG/Bolasport)

Gelandang serang andalan Mitra Kukar dan Timnas Indonesia ini memiliki kelebihan dalam visi permainan.

Pergerakannya yang luwes serta umpan-umpan ciamiknya mampu membuat pertahanan lawan kerepotan.

Selain itu, pemain asal Semarang ini mampu bermain di beberapa posisi seperti winger dan second striker.

Musim lalu bersama Mitra Kukar ia sukses menjaringkan enam gol dan tiga asist.

BACA SELENGKAPNYA DISINI >>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini