Meski resmi, pil ini tidak dijual bebas, tapi harus memakai resep dokter.
Sebab, obat ini jika digunakan tanpa aturan dokter bisa menyebabkan kecanduan tinggi.
Biasanya, para pemakai sabu memang memiliki obat ini.
Sebab, efek sabu menjadi sulit tidur dan selalu segar.
Mungkin karena itu, para pengguna sabu memanfaatkan Dumolid untuk melawan efek sabu agar bisa tidur dan beristirahat.
Baca: Syok, Tora Sudiro dan Mieke Amalia Lemas: Bicara Terdengar Terbata-bata
Namun, mereka tak memperhitungkan akibat dari efek sampingnya.
Efek samping
Ternyata, efek samping obat ini sangat mengerikan.
Apalagi jika digunakan dengan cara berlebihan atau diselewengkan.
Efek-efek itu antara lain:
1. Depresi
2. Rasa kantuk yang sangat kuat
3. Gangguan koordinasi dan berbicara