TRIBUNNEWS.COM- Potret sang putri, Syafa Al Zahra, yang dirias oleh make up artis terkenal membuat Ussy Sulistiawaty pangling.
Syafa Al Zahra (Ara) adalah buah hati Ussy hasil pernikahannya dengan Yusuf Sugianto atau kini dikenal dengan Sugianto Sabran.
Biasanya Ara dikenal dengan penampilannya yang tomboi.
Namun di tangan make up artist terkenal Cantika Wanna Dewi, Ara tampak feminin.
Potret transformasi Ara ini diunggah sendiri oleh akun Instagram Cantika, @cantikawannadewi, Minggu (26/8/2018).
Dalam foto itu tampak Ara yang sudah dirias tengah tersenyum menatap arah kamera.
Cantika pun memuji penampilan Ara yang dianggapnya mewarisi kecantikan sang ibunda.
Baca halaman selanjutnya >>>>>>>