News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Gara-gara Ubah Gaya Rambut, Calvin Jeremy Bikin Pacarnya Ngambek

Penulis: wahyu firmansyah
Editor: Willem Jonata
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Calvin Jeremy saat ditemui di kawasan Pluit, Jakarta Utara, Kamis (25/10/2018).

Laporan Wartawan Tribunnews.com, Wahyu Firmansyah

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Penyanyi sekaligus penulis lagu Calvin Jeremy Sihombing main film Terlalu Tampan. Ia main film tersebut karena pertemanannya dengan Nikita Willy.

"Waktu itu gua lagi latihan buat nyiapin konser, tiba-tiba Nikita Willy telepon, 'Calvin mau main film enggak? Mau Nik, kapan? Ayo," cerita Calvin saat ditemui di kawasan Pluit, Jakarta Utara, Kamis (25/10/2018).

Calvin selanjutnya mengikuti casting. Dan ia mendapatkan peran sebagai Kibo. Memerankan sosok Kibo mengharuskan Calvin mengubah gaya rambutnya yang sebelumnya lurus menjadi kribo.

Baca: Jadi Siswi SMA, Nikita Willy Diet dan Olahraga Gila-gilaan Supaya Seragamnya Muat

"Banyak yang bilang Calvin total banget sampai mau rambutnya dikeritingin. Tapi karena gua memang ngejalaninnya effortless jadi ya sudah, mau apa? Mau keriting? Oke jalan," lanjutnya.

Diakuinya pacar sempat protes karena rambutnya berubah jadi kribo. Sang pacar ternyata tak suka gaya rambut macam itu.

"Tapi aku bilang, ini kan cuma tiga bulan untuk film. Dan filmnya juga aku jelasih ceritanya kayak apa, pada akhirnya dia support," ujarnya.(*)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini