TRIBUNNEWS.COM - Tak banyak orang yang tahu, jika Ivan Gunawan pernah nembak Rahma Azhari.
Berita Ivan Gunawan pernah nembak Rahma Azhari ini, dibocorkan oleh Rahma Azhari sendiri loh.
Diungkapkan bahwa Ivan Gunawan pernah nembak Rahma Azhari saat keduanya masih duduk di bangku sekolah.
Rahma Azahari sendiri merupakan satu dari delapan bersaudara keluarga Azhari, yang sudah 10 tahun lebih menyandang status janda.
Adik Ayu Azhari ini pernah menikah dengan seorang pengusaha bernama Alfay Rauf pada 10 Juni 2013 silam.
Di sisi lain, Ivan Gunawan merupakan salah satu desainer kondang dan ternama di tanah air.
Ivan Gunawan sendiri kerap digosipkan dekat dengan beberapa selebiriti diantaranya, Ayu Ting Ting, Cita Citata dan Faye Malisorn.
Namun, siapa sangka jika di masa lalu Ivan Gunawan pernah menembak Rahma Azhari, yang notabene merupakan teman satu sekolahnya.