News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Bebas Menjadi Adaptasi Keempat Film Korea Selatan Berjudul Sunny yang Digarap oleh Riri Riza

Penulis: Grid Network
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

PIKNIK SINEMA - Mira Lesmana & Riri Riza, pada acara peluncuran film dokumenter berjudul Maestro Indonesia, produksi PT Pembangunan Jaya, di Piknik Sinema, Bintaro XChange Mal, Kota Tanegarang Selatan, Sabtu (10/9). Film yang mengangkat sejarah dari tokoh-tokoh Indonesia yang membangkitkan semangatdan inspirasi yang dikemas oleh sutradara, Riri Riza dan produser oleh, Mira Lesmana dan Narator, Nicholas Saputra. Menurut Ketua Panitia Hut Jaya ke 55, Edmun Sutisna, film ini dipersembahkan untuk generasi muda penerus bangsa Indonesia. WARTA KOTA/Nur Ichsan

TRIBUNNEWS.COM - Sutradara Riri Riza dan Produser Mira Lesmana kembali membuat karya terbarunya yaitu film berjudul Bebas.

Berbeda dari sebelumnya, kali ini perusahaan Miles Film yang dipimpin Mira Lesmana dan Riri Riza bekerja sama dengan perusahaan film Korea Selatan, CJ Entertainment akan mengadaptasi film korea berjudul Sunny.

Film Sunny sendiri merupakan salah satu film korea yang meraup jumlah penonton melebihi jumlah penduduk korea pada tahun 2011 lalu.

"Bebas ini sebuah film yang merupakan hasil olah ulang atau pembuatan ulang dari sebuah film yang sangat sukses. Kami adalah negara keempat yang membuat film yang dibuat dari film asli yang berjudul Sunny ini," ungkap Sutradara Film, Riri Riza, saat ditemui Grid.ID di acara konfrensi pers Film Bebas, di kawasan Cipete, Jakarta Selatan, Selasa (12/3/2019).

Film bebas menceritakan tentang persahabatan 5 orang perempuan dan 1 orang lelaki semasa SMA.

Banyak kisah yang membuat mereka akhirnya terpaksa berpisah.

Lanjut ke Halaman Berikutnya

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini