News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Ganindra Bimo Panggil Atiqah Hasiholan dengan Sebutan 'Ibu Tua'

Penulis: wahyu firmansyah
Editor: Imanuel Nicolas Manafe
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ganindra Bimo hadir di acara AXE MenGrooming di LiveSpace, Jakarta, Jumat (8/2/2019). Ganindra Bimo merupakan Brand Ambassador baru dari AXE. TRIBUNNEWS/MUHAMMAD FADHLULLAH

Laporan Wartawan Tribunnews.com, Wahyu Firmansyah

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Ganindra Bimo dan Atiqah Hasiholan harus beradu peran dalam sebuah film "Pariban : Idola dari Tanah Jawa".

Film yang mengangkat budaya Batak ini membuat para pemainnya harus meriset logat dan budaya.

Baca: Syuting di Alam Terbuka, Atiqah Hasiholan Bawa Anak

Atiqah Hasiholan yang memang lahir dari keluarga Batak menjadi salah satu refrensi dari pemain lain untuk melakukan riset.

Bahkan Ganindra Bimo menyebut Atiqah Hasiholan sebagai Ibu Tua karena semua pertanyaan mengarah ke dirinya.

"Dia (Atiqah Hasiholan) jadi refrensi anak-anak karena gua manggil dia ibu tua karena bukan tanpa sebab. Karena emg apa-apa nanyanya sama dia, eh bener gasih kayak gini, bener enggak sih, karena dia lebih tau kan," ujar Ganindra Bimo di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, Jumat (3/5/2019).

"Enggak mungkin gua nanya sama orang awam di jalan. Eh bro lagi gimana nih bahasa bataknya, yakan enggak mungkin," lanjutnya.

Baca: Atiqah Hasiholan Setia Temani Ratna Sarumpaet Jalani Persidangan

Menurut Ganindra Bimo, Atiqah Hasiholan menjadi salah satu peran penting dalam film ini.

"Atiqah sangat-sangat perhatian karena kita nanya dijawab," katanya.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini