News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Deretan Artis yang Bersuka Cita Sambut Kebebasan Vanessa Angel dari Penjara, Termasuk Aktor India

Editor: Ika Putri Bramasti I R I P
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Vanessa Angel kenakan make up tipis saat bebas dari Rutan Medaeng, Minggu (30/6/2019). (SURYA.co.id/Ahmad Zaimul Haq)

Aktor India  yang bermain dalam serial Jodha Akbar ini turut memberikan sambutan atas kebebasan Vanessa Angel dari penjara.

TRIBUNNEWS.COM - Setelah lima bulan mendekam di Rutan Medaeng, akhirnya Vanessa Angel dibebaskan pada, Minggu (30/6/2019).

Lima bulan sudah Vanessa Angel menjalani masa tahanan di Rutan Medaeng atas kasus Pelanggaran UU ITE.

Setelah dinyatakan bebas Vanessa Angel pun terlihat kembali aktif menggunakan akun media sosialnya yakni Instagram.

Bahkan untuk pertama kalinya, Vanessa Angel pun menggunggah foto dirinya dengan senyuman lebar.

• Bebas dari Penjara, Vanessa Angel Langsung Dapat Hadiah Belasan Juta, Ini Sosok Pemberinya

Rasa bahagia terlihat jelas dari raut wajah mantan kekasih Bibi Ardiansyah ini.

Dengan riasan natural, wajah Vanessa Angel terlihat sumringah atas kebebasannya tersebut.

Dalam postingannya tersebut, dara berusia 27 tahun ini juga menuliskan ucapan terimakasih kepada beberapa rekan yang telah setia menemaninya selama ini.

Terima kasih, terima kasih tuhan Allah, terima kasih untuk pengacaraku @milano1805 dkk, ana asistenku @anakhasanah05 ,mbak lidya manajerku @lidya_manager , tante reny&keluargaku, sahabat2ku yg mengunjungiku selama ku dikurung, di renggut kebebasanku dan dibungkam selama 5bulan karena kasus ITE yg menjeratku, "

• Vanessa Angel Bebas: Pamer Wajah Sumringah dan Ucapkan Terimakasih Pada Sederet Nama yang Berjasa

Vanessa pun merasa bersyukur sebab masih ada orang-orang terkasih yang menemaninya melewati masa sulit tersebut.

HALAMAN SELANJUTNYA =============================>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini